![]() |
Foto: Pexels.com |
Meskipun demikian, tidak sedikit perempuan Aceh yang berkeliaran tanpa jilbab, bahkan dengan pakaian ketat atau seksi ketika di luar Aceh. Hal ini dapat terjadi karena faktor kurangnya pembekalan ilmu agama, sehingga memakai jilbab hanya karena peraturan daerah bukan karena perintah Allah SWT. Padahal ini adalah bentuk pencegahan agar terhindar dari perbuatan zina yang merupakan dosa besar.
Perlu diingatkan bahwa peraturan ini dibuat untuk melindungi semua orang, terutama wanita dimana saat ini sedang maraknya terjadi pelecehan seksual sampai pemerkosaan.
Jadi, yang perlu dilakukan adalah memberikan motivasi islami agar perempuan tidak terpengaruh dengan kondisi lingkungan melainkan keyakinan yang kuat bahwa ini merupakan hal baik untuk diri sendiri.Oleh sebab itu, Islam selalu mengajarkan untuk saling menasehati dalam berbuat kebaikan, menegur dengan perkataan yang sopan, bukan malah menjauhi dan bermusuhan.
Oleh: Tiara Chalisna (Magang)
Editor: Redaksi